You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Warga Warakas Minta Jl Warakas IV dan Gang 13 sampai 21 Ditinggikan
.
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

Warga Minta Jl Warakas IV Ditinggikan

Warga di RW 11, Kelurahan Warakas, Tanjung Priok, Jakarta Utara, meminta agar Jalan Warakas IV serta Jalan Gang 13 sampai 21 ditinggikan. Sebab, kondisi saat ini permukaan saluran lebih tinggi dari jalan sehingga rawan memicu terjadinya genangan.

Genangan bisa mencapai 15-20 sentimeter

Sukarya (57) warga RW 11, Kelurahan Warakas mengatakan, saat hujan, jalan kerap terkenang akibat air di saluran meluap dan kontur jalan yang lebih rendah.

Warga Koja Minta Jl Plumpang Semper Ditinggikan

"Genangan bisa mencapai 15-20 sentimeter," tutur Sunarya, Selasa (11/4).

Sementara, Lurah Warakas, Sri Suhartini mengakui, jalan-jalan lingkungan tersebut rawan tergenang. Bahkan, genangan yang terjadi juga menyebabkan kerusakan jalan.

"Kami berharap, Sudin Bina Marga Jakarta Utara bisa meninggikan jalan dengan metode betonisasi," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Siapkan Pendaftaran Online PJLP, Pelamar Diimbau Tidak Datang ke Balai Kota

    access_time22-04-2025 remove_red_eye16079 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Dibuka Dua Gelombang, Rekrutmen Petugas PPSU Bisa di Kelurahan-Kecamatan

    access_time22-04-2025 remove_red_eye3418 personFakhrizal Fakhri
  3. Pemkot Jaktim Data Warga Pencari Kerja

    access_time21-04-2025 remove_red_eye2446 personNurito
  4. Pramono Imbau Warga Daftar PPSU dan Damkar Melalui Kelurahan

    access_time23-04-2025 remove_red_eye1510 personFakhrizal Fakhri
  5. Anggota DPRD DKI Brando Susanto Tutup Usia

    access_time27-04-2025 remove_red_eye1371 personBudhi Firmansyah Surapati

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik