Talkshow Budi Daya Anggur
access_time Jumat, 25 Februari 2022 17:18 WIB
videocamKameramen : Ramdhoni
video_callEditor : Imam Syafei
Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Timur berkolaborasi dengan Kementerian Pertanian (Kementan) RI mengadakan talkshow Kostratani Ngobras Penyuluhan in The Spot bertajuk "Anggur Matang Cuan Datang" di Kebun Imut Si Nakal, Jalan Malaka II, RT 09/06, Kelurahan Malaka Sari, Kecamatan Duren Sawit, Jakarta Timur, Jumat (25/2).