200 HPR di Kecamatan Duren Sawit Ditarget Divaksin Rabies
access_time Senin, 06 Juni 2022
photo_cameraFotografer : Nugroho Sejati
Satuan Pelaksana Ketahanan Pangan, Kelautan dan Pertanian (Satpel KPKP) Kecamatan Duren Sawit mengadakan vaksinasi hewan penular rabies (HPR) di halaman kantor kecamatan setempat, Senin (6/6). Dalam kegiatan ini sebanyak 100 ekor HPR ditarget divaksin rabies per harinya. (Foto: Nugroho Sejati/beritajakarta.id)