Gubernur Tinjau UN SDN 01 Menteng dan SD Santa Theresia
access_time Senin, 18 Mei 2015
photo_cameraFotografer : Reza Hapiz
Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama kembali meninjau langsung pelaksanaan Ujian Nasional (UN) tingkat Sekolah Dasar dan Sederajat di SDN 01 Menteng dan SD Santa Theresia, Menteng, Jakarta Pusat, Senin (18/05/2015). (Foto: Reza/beritajakarta.com)