Kelurahan Pela Mampang Buka Posko Pengaduan Warga
access_time Selasa, 25 Oktober 2022
photo_cameraFotografer : Reza Hapiz
Kelurahan Pela Mampang, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan membuka posko pengaduan warga di halaman kantor kelurahan setempat. Keberadaan posko ini diharapkan dapat mempermudah warga menyampaikan aspirasinya untuk kemudian ditindaklanjuti Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terkait teknis pengerjaannya. (Foto: Reza Hapiz/beritajakarta.id)