PJ Gubernur Tinjau Taman di Kembangan Selatan
access_time Kamis, 19 Januari 2023
photo_cameraFotografer : Mochamad Tresna Suheryanto
Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono meninjau taman hasil penataan kawasan di Kembangan Selatan, Kembangan, Jakarta Barat, Kamis (19/1). Selain meninjau Heru juga menghijaukan taman dengan menanam pohon tabebuya.(Photo: Mochamad Tresna Suheryanto/beritajakarta.id)