You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian

Transjakarta Bersama LRT Jabodebek Upayakan Peningkatan Layanan

PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) dan LRT Jabodebek menandatangani Berita Acara Operasional Prasarana Halte BRT Terintegrasi Stasiun Kereta Api nRingan/Light Rail Transit (LRT) Wilayah Jakarta, Bogor, Depok dan Bekasi di Halte Transjakarta GOR Sumantri, Kuningan, Jakarta Selatan, Jumat (24/3). Penandatanganan ini merupakan upaya untuk meningkatkan pelayanan kepada pelanggan Transjakarta dikarenakan terdapat 9 Halte BRT Transjakarta yang akan dioperasikan setelah terdampak pembangunan proyek LRT Jabodebek. (Foto: Andri Widiyanto/beritajakarta.id)

Proses penandatanganan dilakukan oleh Plt Direktur Utama Transjakarta, Mohamad Indrayana dan Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) Pengembangan Prasarana Transportasi Perkotaan/Urban Transport Kementerian Perhubungan, Ferdian Suryo Adhi Pramono
Indriana dan Ferdian meninjau halte terintegrasi
Calon penumpang berjalan di kawasan GOR Sumantri
Halte BRT Transjakarta terintegrasi yang akan dioperasikan adalah halte Departemen Kesehatan (halte BRT Stasiun Kuningan), halte GOR Sumantri (halte BRT Stasiun Rasuna Said), halte Setiabudi Utara (halte BRT Stasiun Setia Budi), halte BNN (halte BRT Stasiun Cawang), dan halte Dukuh Atas 2 (halte BRT Stasiun Dukuh Atas)
LRT Jabodebek mendukung integrasi antar moda antara LRT Jabodebek dengan bus Transjakarta sehingga para pengguna transportasi umum dapat dengan mudah berpindah antar moda transportasi
Warga berjalan di jembatan penyebrangan orang (JPO) GOR Sumantri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik