Komunitas Ciliwung Condet Temui Basuki
access_time Jumat, 24 Juli 2015
photo_cameraFotografer : Reza Hapiz
Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama menerima kunjungan Komunitas Ciliwung Condet di Balaikota DKI Jakarta, Jumat (24/07/2015). Dalam kesempatan tersebut, Basuki menegaskan keinginanannya agar Daerah Aliran Sungai (DAS) dan bantaran Kali Ciliwung bisa menjadi tempat konservasi dan rekreasi.(Foto: Reza / Beritajakarta.com)