Kolong Tol Jalan Haji Oyar Disulap Jadi Hijau dan Bersih
access_time Rabu, 13 Desember 2023
photo_cameraFotografer : Mochamad Tresna Suheryanto
Ada yang berbeda dengan lahan kosong di kolong tol Jalan Haji Oyar RW 02, Pegangsaan Dua, Kelapa Gading, Jakarta Utara, Rabu (13/02). Kolong tol seluas 392,832 meter persegi yang awalnya menjadi lokasi pembuangan sampah liar, saat ini telah disulap menjadi taman yang hijau serta bersih melalui program Penataan Kawasan Unggulan tahap IV Kelurahan Pegangsaan Dua. (Foto: Mochamad Tresna Suheryanto/beritajakarta.id)