16 UMKM Ramaikan Festival Perjalanan Cita Rasa di Halte CSW
access_time Minggu, 28 Januari 2024
photo_cameraFotografer : Andri Widiyanto
PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) bekerja sama dengan PergiKuliner menggelar Festival Perjalanan Cita Rasa di lantai tiga halte CSW, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan. Festival yang diikuti oleh 16 UMKM ini bertujuan untuk menaikan branding kuliner di Jakarta kepada masyarakat khususnya pengguna Transjakarta.