You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian

Melihat Persiapan Asrama Haji Pondok Gede Jakarta Jelang Kedatangan Jamaah

Sejumlah persiapan mulai dilakukan jelang musim haji di Asrama Haji Pondok Gede, Makasar, Jakarta Timur, Rabu (8/5). Kementerian Agama mempersiapkan sarana dan prasarana di asrama tersebut untuk menyambut jamaah calon haji asal DKI Jakarta dan Banten mulai 11 Mei 2024. 

Petugas sedang membersihkan aula yang akan dipakai untuk menyambut kedatangan para jamaah haji
Petugas sedang mempersiapkan mesin X-ray
Pengelola asrama haji mempersiapkan seluruh kelengkapan asrama, baik dari fasilitas gedung, makan dan keamanan
Asrama Haji Pondok Gede juga menyiapkan beberapa gedung setara hotel bintang tiga untuk calon jemaah haji 2024
Asrama Haji Pondok Gede sendiri akan kedatangan haji dari tiga provinsi yakni DKI Jakarta, Lampung serta Banten baik dari gelombang pertama dan kedua
Petugas sedang mempersiapkan kamar calon para jamaah haji