RSUD Tarakan Gunakan Peralatan Medis Berteknologi Tinggi Periksa Kesehatan Cagub dan Cawagub DKI
access_time Sabtu, 31 Agustus 2024
photo_cameraFotografer : Andri Widiyanto
Bakal Calon Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta tahun 2024, Ridwan Kamil dan Suswono melakukan pemeriksaan kesehatan di RSUD Tarakan, Gambir, Jakarta Pusat, Sabtu (31/8).Direktur RSUD Tarakan, Dian Ekowati mengatakan, proses pemeriksaan kesehatan Cagub dan Cawagub menggunakan sejumlah peralatan medis berteknologi tinggi seperti, MRI, USG Abdomen, Electrocardiography, Treadmill, Echocardyography, Rontgen Thaorat dan Dental Panoramic, Spirometri dan Audiometri.