You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian

Saksikan Ragam Karya Seni di Pameran Jakarta Biennale 2024

Pameran Jakarta Biennale kembali digelar  di Galeri S. Sudjono dan Galeri Emiria Soenassa, Taman Ismail Marzuki, Jalan Cikini Raya, Menteng, Jakarta Pusat, Senin (7/10). Jakarta Biennale 2024 ini merupakan perhelatan akbar seni rupa kontemporer Indonesia yang digelar selama 50 hari dari 1 Oktober hingga 15 November 2024 dalam rangka merayakan 50 tahun Jakarta Biennale.

Sejumlah pengunjung melihat sejumlah karya seni yang dipamerkan di Jakarta Biennale 2024
Pameran ini digelar selama 50 hari dari 1 Oktober hingga 15 November 2024
Sejumlah pengunjung mengamati karya seni Instalasi berjudul #365 ASI
Salah satu pengunjung mengabadikan karya seni yang dipamerkan di Jakarta Bienalle 2024
Pengunjung melihat karya seni rupa yang berjudul Telusur Warna Purbakala
Dalam pameran ini juga ditampilkan galeri foto sejarah awal Jakarta Bienalle