Pemprov DKI Gelar Rapat Pengendalian Inflasi Bersama Stakeholder
access_time Rabu, 05 Maret 2025
photo_cameraFotografer : Reza Pratama Putra
Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung dan Wakil Gubernur DKI Jakarta, Rano Karno memimpin rapat High Level Meeting (HLM) Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) di Ruang Pola Bappeda, Grha Ali Sadikin, Balai Kota DKI Jakarta, Rabu (5/3). Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta akan terus bersinergi bersama stakeholder untuk memastikan ketersediaan stok dan pasokan komoditas pangan strategis serta memantau harga pangan guna mengendalikan inflasi di Jakarta.