10 Murid SLBN 9 Jakarta Ikuti MTU Kejuruan Teknik Sepeda Motor
access_time Kamis, 06 Maret 2025
photo_cameraFotografer : Nugroho Sejati
10 Murid Sekolah Luar Biasa Negeri (SLBN) 9 Jakarta antusias mengikuti pelatihan Mobile Training Unit (MTU) Kejuruan Teknik Sepeda Motor di Sekolah Luar Biasa Negeri (SLBN) 9 Jakarta, Jalan Sunter Permai Raya, Sunter Agung, Tanjung Priok, Jakarta Utara, Kamis (6/3 ). Pelatihan ini digelar oleh Pusat Pelatihan Kerja Daerah (PPKD) Jakarta Utara selama 20 hari kerja dengan materi pelatihan yakni perawatan, perbaikan Engine hingga kelistrikan sepeda motor.