Pemprov DKI Jajaki Kerjasama dengan Italia
access_time Selasa, 29 Maret 2016
photo_cameraFotografer : Yopie Oscar
Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama membahas kemungkinan kerjasama dalam bidang pendidikan, olahraga dan fashion dengan Duta Besar Republik Italia untuk Indonesia, Vittorio Sandalli di Balai Kota DKI Jakarta, Selasa (29 Maret 2016).(Foto: Yopie/beritajakarta.com)