Refleksi Gedung Muncul di Waduk Kebon Melati
access_time Selasa, 14 Juni 2016
photo_cameraFotografer : Yopie Oscar
Waduk Kebon Melati memberikan refleksi gedung bertingkat ibukota Selasa (14/6/), waduk seluas 4,9 hektare ini bebas dari hamparan sampah dan tampak jernih hingga bisa memantulan pemandangan sekitar.(Foto: Yopie/Beritajakarta.com)