Djarot Hadiri Pemberian Santunan untuk Veteran
access_time Minggu, 21 Agustus 2016
photo_cameraFotografer : Yopie Oscar
Wakil Gubernur DKI Jakarta, Djarot Saiful Hidayat menghadiri pemberian santunan kepada 17 Veteran dan 71 anak yatim bersama Harley Davidson Club Indonesia (HDCI) di Museum Satria Mandala, Minggu (21/8). (Foto : Yopie/Beritajakarta.com)