Warga Berburu Pernak-Pernik Natal di Asemka
access_time Senin, 19 Desember 2016
photo_cameraFotografer : Reza Hapiz
Jelang Natal 2016 sejumlah warga membeli pernak-pernik Natal di Kawasan Pasar Asemka, Jakarta Barat, Senin (19/12). Berbagai pernak pernik Natal dijual dilokasi ini diantaranya, pohon Natal, lonceng gereja, rumbai-rumbai, dan bola-bola manik-manik pohon natal. (Reza/beritajakarta.com)