You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian

Rapim Bahas Pergub Nomor 212 Tahun 2016

Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur DKI Jakarta, Sumarsono memimpin rapat rutin pertama di tahun 2017 bersama jajaran Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) di Balai Kota DKI Jakarta, Senin (9/1). Salah satu fokus pembahasan dalam rapim kali ini mengenai Pekerja Harian Lepas (PHL) dan Pamdal di lingkungan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta yang tidak terakomodir dalam Peraturan Gubernur (Pergub) Nomor 212 Tahun 2016 dikarenakan Kartu Tanda Penduduk (KTP) diluar Jakarta. (Foto: Reza/beritajakarta.com)

Sekretaris Daerah Pemprov DKI Jakarta, Saefullah membuka rapat
Kepala Badan Kepegawaian Daerah DKI Jakarta, Agus Suradika (kiri) sampaikan pembahasan mengenai Pekerja Harian Lepas (PHL) dan Pamdal di yang tidak terakomodir
Kepala Dinas Pendidikan DKI Jakarta, Sopan Adrianto (kiri) sampaikan perihal tenaga pendidik K-2 yang lulus seleksi belum mendapatkan SK CPNS
Plt Gubernur DKI Jakarta, Sumarsono memberikan masukan untuk PHL yang sudah berpuluh-puluh tahun bekerja tetapi tidak lulus birokrasi agar dapat dipertimbangkan kembali
Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta, Andri Yansyah sampaikan perihal sarana transportasi laut di kepulauan seribu yang masih kurang dalam kualitas dan kuantitasnya
Wakil Kepala Badan Pengelolaan Keuangan Daerah, Michael Rolandi C Brata menyampaikan permasalahan terkait pemanfaatan dana CSR untuk pembangunan sarana dan prasarana di DKI Jakarta
Kepala Biro Perekonomian Setda Provinsi DKI Jakarta, Sri Haryati (kanan) memberikan tanggapan terkait dana CSR untuk pembangunan sarana dan prasarana di DKI Jakarta
Sumarsono memberikan tanggapan serta masukan untuk semua permasalahan yang disampaikan dalam rapat
Suasana rapat pimpinan

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik