Pembangunan RPTRA di Kompleks Dinas Kebersihan Semper Dimulai
access_time Sabtu, 15 April 2017
photo_cameraFotografer : Reza Hapiz
Wali Kota Jakarta Utara, Wahyu Haryadi melakukan peletakan batu pertama pembangunan RPTRA di Kompleks Perumahan Dinas Kebersihan, Kelurahan Semper Barat, Kecamatan Cilincing, Jakarta Utara, Sabtu (15/4). Selain peletakan batu pertama dalam acara ini juga dilakukan penandatanganan perjanjian kerjasama antara pihak swasta untuk membangun RPTRA disejumlah wilayah DKI Jakarta. (Foto: Reza/beritajakarta.com)