Underpass Kartini Ditargetkan Rampung Akhir Tahun
access_time Sabtu, 30 September 2017
photo_cameraFotografer : Reza Hapiz
Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI sedang membangun 3 terowongan (underpass) sepanjang 2017 ini, salahsatunya underpass Kartini yang berlokasi di perempatan Jl Metro Pondok Indah, Jakarta Selatan. Pembangunan underpass pengerjaannya dan ditargetkan rampung pada akhir tahun. Sabtu (30/9). (Foto: Reza/beritajakarta.id)