Djarot Pimpin Rapat Rutin Bersama SKPD
access_time Senin, 09 Oktober 2017
photo_cameraFotografer : Punto Likmiardi
Gubernur DKI Jakarta, Djarot Saiful Hidayat memimpin rapat pimpinan (Rapim) bersama jajaran Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) di Balai Kota DKI Jakarta, Senin (9/10). Salah satu pembahasan dalam Rapim kali ini terkait penyampaian data kebutuhan guru sekolah negeri dari Dinas Pendidikan Provinsi DKI Jakarta. (Foto: Punto/beritajkarta.id)