Sandi Hadiri Pelatihan UMKM di Jakarta Creative Hub
access_time Sabtu, 13 Januari 2018
photo_cameraFotografer : Punto Likmiardi
Wakil Gubernur (Wagub) DKI Jakarta Sandiaga Uno menghadiri pelatihan pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) di Jakarta Creative Hub yang diikuti 150 peserta, Jakarta Pusat, Sabtu (13/1). Sandi mengungkapkan ke depan kegiatan seperti ini akan terus digelar untuk membantu para wirausahawan baru yang ingin membuka usaha. (Foto: Punto/beritajakarta.id)