Gubernur Lepas Kontingen Karate DKI ke Kejurnas Mendagri XX
access_time Jumat, 09 Maret 2018
photo_cameraFotografer : Dadang Kusuma Wira Putra
Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan melepas 26 orang kontingen karate Provinsi DKI Jakarta ke Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Karate Menteri Dalam Negeri (Mendagri) XX, di Balai Kota DKI Jakarta, Jumat (9/3). Anies apresiasi latihan keras yang sudah dilakukan dan niat membawa nama baik Jakarta di tingkat Nasional. (Foto: Dadang/beritajakarta.id)