Sudin SDA Jakbar Perbaiki Saluran Air di Hayam Wuruk
access_time Selasa, 27 November 2018
photo_cameraFotografer : Reza Hapiz
Suku Dinas Sumber Daya Air (SDA) Jakarta Barat memperbaiki saluran air di Jl Hayam Wuruk, Jakarta Barat, Selasa (27/11). Perbaikan ini untuk mengantisipasi genangan dimusim hujan. (Foto: Reza/beritajakarta.id)