Sekda DKI Buka Lebaran Betawi Ke-12 di Monas
access_time Sabtu, 20 Juli 2019
photo_cameraFotografer : Reza Hapiz
Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi DKI Jakarta, Saefullah membuka Lebaran Betawi Ke-12 di Silang Monas, Gambir, Jakarta Pusat, Sabtu (20/7). Lebaran betawi ini bertujuan memperkuat silaturahmi dan persatuan. (Foto: Reza/beritajakart.id)