Taman Ikonik di Kelurahan Cempaka Putih Timur
access_time Selasa, 15 Desember 2020
photo_cameraFotografer : Mochamad Tresna Suheryanto
Dalam rangka menghadirkan ruang terbuka hijau bagi warga, Kelurahan Cempaka Putih Timur merubah sebuah lahan seluas 40x6 meter menjadi sebuah taman yang indah yang diberi nama Taman Ikonik, Senin (14/12). Taman yang berlokasi di Jalan Cempaka Putih Tengah 33, RT 15 RW 04, Kelurahan Cempaka Putih Timur ini nantinya akan memiliki fasilitas jogging track serta spot swafoto yang instragmable bagi warga. (Foto: Tresna/beritajakarta.id)