Gubernur Anies Kunjungi Lokasi Pengungsian di GOR Otista
access_time Sabtu, 20 Februari 2021
photo_cameraFotografer : Reza Hapiz
Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan bersama jajaran meninjau posko pengungsian di Gelanggang Olah Raga (GOR) Otista, Cipinang Cempedak, Jatinegara, Jakarta Timur, Sabtu (20/2). Dalam tinjauannya, Anies membagikan makanan siap saji dan meninjau dapur umum di pengungsian. (Foto: Reza Hapiz/beritajakarta.id)