Gubernur Anies Tinjau Pelaksanaan Vaksinasi COVID-19 di Gedung Nyi Ageng Serang
access_time Rabu, 17 Maret 2021
photo_cameraFotografer : Dadang Kusuma Wira Putra
Gubernur Provinsi DKI Jakarta, Anies Baswedan meninjau pelaksanaan vaksinasi terhadap sejumlah lansia di Gedung Nyi Ageng Serang, Jakarta Selatan, Selasa (16/3). Vaksinasi dilaksanakan pada 16 dan 17 Maret 2021, pukul 07.00-16.00 WIB yang diselenggarakan Puskesmas Kecamatan Setiabudi. (Foto: Dadang Kusuma Wira Putra/beritajakarta.id)