Perbaikan Turap di Kali Sentiong Capai Tahap Akhir
access_time Jumat, 11 Februari 2022
photo_cameraFotografer : Nugroho Sejati
Sejumlah petugas Suku Dinas Sumber Daya Air (Sudin SDA) Jakarta Pusat mengerjakan perbaikan turap di Kali Sentiong segmen Paseban, Senen, Jakarta Pusat, Jumat (11/2). Perbaikan turap permanen dilakukan untuk mencegah longsor di bagian sisi kali. (Foto: Nugroho Sejati/beritajakarta.id)