Murid Sekolah Dharma Bangsa Belajar Kepada Basuki
access_time Kamis, 26 Maret 2015
photo_cameraFotografer : Yopie Oscar
Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama menerima kunjungan siswa dan siswi Sekolah Dharma Bangsa, di Balaikota DKI Jakarta, Kamis (26/3/2015). Dalam kesempatan tersebut, para murid bertanya kepada Basuki terkait pengalamannya dan pembangunan kota Jakarta. (Foto: Yopie/Beritajakarta.com)