Kegiatan Perbaikan/normalisasi Saluran Jl Serdang Baru 1
access_time Sabtu, 24 September 2016
photo_cameraFotografer : Istimewa
Kegiatan Perbaikan/normalisasi Saluran Jl Serdang Baru 1 Kel Serdang oleh Satgas Tata Air Kec Kemayoran Jakarta Pusat . Adanya genangan saat hujan besar karena saluran banyak tertutup inrit/beton jembatan bangunan warga. Tujuannya agar daya tampung saluran kembali normal dan aliran air kembali lancar. Diharapkan dengan adanya kegiatan ini dapat mengurangi genangan di kecamatan Kemayoran. (Foto: Dinas Tata Air Prov. DKI Jakarta)