4.000 Bibit Mangrove Ditanam di Pulau Tidung Kecil
access_time Senin, 07 Oktober 2019
photo_cameraFotografer : Humas Kep Seribu
Pusat Hidrografi dan Oseanografi (Pushidrosal) TNI Angkatan Laut bersama Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kepulauan Seribu, melakukan penanaman 4.000 pohon bibit mangrove disisi pantai utara Pulau Tidung Kecil, Kepulauan Seribu Selatan, Senin (07/10/2019). Menurut Inspektur Pusat Hidrografi dan Oseanografi, Kolonel Laut, Syahbudi mengatakan, penanaman pohon mangrove dilakukan dalam rangka perayaan HUT TNI Ke-74, dan dilaksanakan serentak di seluruh Indonesia, termasuk Kepulauan Seribu dengan Tema `Selamatkan Bumi Untuk Anak Cucu Kita`. (Foto: Sudin Kominfotik Kepulauan Seribu)