You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian

Pemprov DKI Gelar Pasar Sembako Murah untuk ASN dan PJLP

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta menggelar pasar sembako murah di halaman Balai Kota DKI Jakarta, Gambir, Jakarta Pusat, Jumat (8/3). Penjualan paket sembako murah tersebut ditujukan untuk ASN dan Penyedia Jasa Lainnya Perorangan (PJLP) yang bertugas di lingkungan Balai Kota.

Antrean pegawai dilingkungan Pemprov DKI Jakarta saat membeli paket sembako murah
Pj Gubernur menyapai ASN dan PJLP di lingkungan Pemprov DKI Jakarta
Pj Gubernur didampingi Asperkeu Sekda DKI Jakarta, Sri Haryati melayani penjualan paket sembako
Petugas melayani PJLP yang membeli paket sembako
Paket sembako berisi beras, minyak goreng, gula pasir dan tepung terigu
Pj Gubernur meninjau penjualan daging, ayam dan telor oleh PD Dharma Jaya