Balai Kota DKI Siap Sambut Pramono - Rano
access_time Kamis, 20 Februari 2025
photo_cameraFotografer : Mochamad Tresna Suheryanto
Pemerintah Provinsi DKI Jakarta siap menyambut kedatangan Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung Wibowo-Rano Karno, di kompleks Balai Kota, Jakarta, Jalan Medan Merdeka Selatan, Jakarta Pusat, Kamis (20/2). Berbagai hiasan mulai dari gapura, karpet merah, umbul-umbul, ondel-ondel dan panggung hiburan untuk memeriahkan suasana.