Pemprov DKI Adakan Operasi Praja Wibawa
access_time Senin, 10 Desember 2018
photo_cameraFotografer : Dadang Kusuma Wira Putra
Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan bertindak sebagai Pembina Apel Operasi Praja Wibawa, di Halaman Balai Kota DKI Jakarta, Senin (10/12). Anies meminta, kepada seluruh personel yang bertugas untuk bersama-sama menjalankan tugas dengan sebaik mungkin dengan mengedepankan keselamatan bagi semua. (Foto: Dadang/beritajakarta.id)