You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
50 Peserta Ikuti Pelatihan Menjahit di RPTRA Taman Gajah
....
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

50 Peserta Ikuti Pelatihan Menjahit di RPTRA Taman Gajah

50 peserta mengikuti pelatihan menjahit yang digelar Suku Dinas Tenaga Kerja, Transmigrasi dan Energi (Nakertransgi) Jakarta Selatan di Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA) Taman Gajah, Jalan Cipete III, Cipete Selatan, Cilandak dari 24-28 Oktober 2022.

Dengan memiliki keterampilan warga dapat meningkatkan potensi dunia fesyen

Kepala Suku Dinas Nakertransgi Jakarta Selatan, Fadiyah Rokhim mengatakan, 50 peserta pelatihan ini merupakan warga dari 10 kecamatan yang belum memiliki usaha dan keahlian.

"Pelatihan dilakukan sebagai wujud dalam membantu meningkatan perekonomian masyarakat," ujarnya, Rabu (26/10).

15 Pemuda Kepulauan Seribu Ikuti Pelatihan Sertifikasi Selam

Fadiyah menjelaskan, dalam pelatihan ini, peserta diajarkan cara membuat model pola, memotong bahan dan menjahit. Setelah pelatihan, para peserta diberikan bantuan mesin jahit dan Nomor Induk Berusaha (NIB).

"Dengan memiliki keterampilan warga dapat meningkatkan potensi dunia fesyen hingga dapat menambah perekonomiannya," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Siapkan Pendaftaran Online PJLP, Pelamar Diimbau Tidak Datang ke Balai Kota

    access_time22-04-2025 remove_red_eye16231 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Dibuka Dua Gelombang, Rekrutmen Petugas PPSU Bisa di Kelurahan-Kecamatan

    access_time22-04-2025 remove_red_eye3440 personFakhrizal Fakhri
  3. Pramono Imbau Warga Daftar PPSU dan Damkar Melalui Kelurahan

    access_time23-04-2025 remove_red_eye1528 personFakhrizal Fakhri
  4. Anggota DPRD DKI Brando Susanto Tutup Usia

    access_time27-04-2025 remove_red_eye1473 personBudhi Firmansyah Surapati
  5. Hadiri Musrenbang, Ketua DPRD Pastikan Usulan Warga Diakomodir

    access_time23-04-2025 remove_red_eye1232 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik