You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Turap Saluran Phb Nipah Diperbaiki
....
photo Nurito - Beritajakarta.id

Perbaikan Turap Saluran Penghubung Nipah Kelar Akhir Mei

Pekerjaan perbaikan turap saluran penghubung (Phb) Nipah yang ambrol sejak 12 Mei lalu, ditargetkan selesai pada akhir Mei ini.

Pekerjaan sudah dilakukan sejak 12 Mei lalu

Menurut personel Satgas Sumber Daya Air (Satgas SDA) Kecamatan Kebayoran Baru, Muhammad Yasin, turap pada saluran Phb yang berada di Jalan Pulo Raya 3 RT 01 RW 03 Kelurahan Petogogan, Jakarta Selatan, ambrol saat dilakukan pengerukan pada Maret lalu.

"Pekerjaan sudah dilakukan sejak 12 Mei lalu dan targetnya pada akhir bulan ini rampung," ujar Yasin, Jumat (19/5).

SDA Jaksel Bakal Bangun 13 Saluran Air Baru

Dia menjelaskan, turap yang diperbaiki ini panjangnya mencapai 16 meter dan tinggi dua meter serta lebar 30 sentimeter.

"Turap kita tinggikan satu meter agar saat debit air tinggi, tidak melimpas ke jalan atau pemukiman warga sekitar," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI Kembali Raih Penghargaan dari Kemendag

    access_time18-11-2024 remove_red_eye3659 personFolmer
  2. Camat Duren Sawit Sosialisasikan Pilkada di KBT

    access_time16-11-2024 remove_red_eye1059 personNurito
  3. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye901 personFolmer
  4. Derai Hujan Masih Membasahi Jakarta Hari Ini

    access_time17-11-2024 remove_red_eye899 personTiyo Surya Sakti
  5. Hujan Ringan Basahi Jakarta di Akhir Pekan

    access_time16-11-2024 remove_red_eye859 personNurito