You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Sampah di Jaksel Mengalami Penurunan Hingga 80 persen
.
photo Izzudin - Beritajakarta.id

Sampah Lebaran di Jaksel Mencapai 1.500 Ton

Seperti biasanya, perayaan malam takbiran dan pelaksanaan salat Idul Fitri serta aktivitas rumah tangga, selalu menyisakan sampah yang tidak sedikit di Jakarta Selatan. Tercatat sampah yang diangkut mencapai 1.500 ton.

Jumlah ini mengalami penurunan sekitar 80 persen dibanding hari normal, karena sebagian besar warga mudik ke daerah asalnya

"Jumlah ini mengalami penurunan sekitar 80 persen dibanding hari normal, karena sebagian besar warga mudik ke daerah asalnya," kata Zaenudin, Kepala Seksi Penanggulangan Sampah Suku Dinas Kebersihan Jakarta Selatan, Selasa (21/7).

Volume Sampah di Jakbar Berkurang Signifikan

Zaenudin menuturkan, volume sampah tertinggi berasal dari Pasar Kebayoran Lama, Pasar Minggu, Pancoran, Pasar Blok A, Pasar Pondok Labu dan Depo Gandaria Utara.

Selama cuti bersama Lebaran, menurut Zaenudin, pihaknya mengerahkan 600 Pekerja Harian Lepas (PHL) kebersihan untuk membersihkan sampah, terutama di tempat ibadah, jalan utama dan pusat keramaian lainnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye1096 personFolmer
  2. Buka 35.000 Lowongan Kerja, Pj Gubernur Teguh Resmikan Jaknaker Expo 2024

    access_time21-11-2024 remove_red_eye1070 personFolmer
  3. Personel Gabungan Turunkan APK Pilkada di Jaktim

    access_time24-11-2024 remove_red_eye1049 personNurito
  4. Jakarta Hari Ini Berawan Hingga Diguyur Hujan

    access_time23-11-2024 remove_red_eye961 personTiyo Surya Sakti
  5. PT JIEP Tanam 2.400 Bibit Pohon Asoka

    access_time23-11-2024 remove_red_eye946 personAldi Geri Lumban Tobing