You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Djarot Mengajak Instansi Pemerintah Satukan Persepsi
.
photo Reza Hapiz - Beritajakarta.id

Djarot Ajak Instansi Pemerintah Satukan Persepsi

Wakil Gubernur DKI Jakarta, Djarot Saiful Hidayat, mengajak seluruh instansi pemerintah untuk menyatukan persepsi dalam mengatasi persoalan penyerapan anggaran DKI 2015.

Kita ingin menyamakan persepsi, supaya tidak ada keragu-raguan dan ketakutan ketika mengesekusi suatu kebijakan

Dikatakan Djarot, agar tak ada keraguan dalam penggunaan anggaran, Pemprov DKI harus satu persepsi dengan kepolisian, kejaksaan, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) dan Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP).

 

Djarot Keluhkan Minimnya Penyerapan Anggaran

"Kita ingin menyamakan persepsi, supaya tidak ada keragu-raguan dan ketakutan ketika mengesekusi suatu kebijakan. Suatu program yang sudah dialokasikan di dalam APBD," jelas Djarot, Kamis (27/8).

Poin penting lainnya, sambung Djarot, setiap instansi maupun satuan kerja di Pemprov DKI tidak selalu mencari-cari kesalahan atau kelemahan, yang membuat pejabat dihantui rasa takut saat bekerja.

Sehingga dengan demikian pejabat yang akan bekerja tidak merasa takut. Menurutnya, banyak administrasi di masa lalu yang saat ini dipidanakan, padahal mereka tidak memgetahui permasalahan tersebut.

"Banyak administrasi di masa lalu yang saat ini dipidanakan, padahal mereka tidak memgetahui permasalahannya," kata Djarot.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4300 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1842 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1738 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1645 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1620 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik