You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
56 Pohon Kamboja Makin Hijaukan Jl Dr Soemarno
.
photo Budhi Firmansyah Surapati - Beritajakarta.id

56 Pohon Kamboja Makin Hijaukan Jl Dr Soemarno

Dinas Pertamanan dan Pemakaman DKI Jakarta terus mempercantik sejumlah jalur utama di wilayah Jakarta Timur. Salah satunya dengan menanam puluhan pohon kamboja di Jalan Dr Soemarno, akses jalan utama menuju Kantor Wali Kota Jakarta Timur.

Sebanyak 56 pohon kamboja yang kami tanam di Jalan Dr Soemarno untuk menambah penghijauan

"Sebanyak 56 pohon kamboja yang kami tanam di Jalan Dr Soemarno untuk menambah penghijauan," kata Mimi Rahmiati, Kepala Suku Dinas Pertamanan dan Pemakaman Jakarta Timur, Selasa (1/9).

Kampung Pulo akan Ditanami Pohon Produktif

Selain menanam puluhan pohon, di tiga titik akses masuk jalan juga ditempatkan hiasan berbentuk pohon.

Mimi menuturkan, puluhan pohon kamboja tersebut diyakini akan membuat rindang Jalan Dr Soemarno. Bahkan beberapa diantaramya ditanam membentuk lingkaran.

Dikatakan Mimi, keberadaan puluhan pohon tersebut akan melengkapi tumbuhan lain yang sudah ditanam sebelumnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1148 personTiyo Surya Sakti
  2. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1100 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. KUA-PPAS APBD Tahun Anggaran 2025 Disepakati Sebesar Rp 91,1 Triliun

    access_time28-10-2024 remove_red_eye991 personDessy Suciati
  4. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye969 personDessy Suciati
  5. Posko Bersama Pilkada Jakarta di Kepulauan Seribu Resmi Beroperasi

    access_time27-10-2024 remove_red_eye895 personBudhi Firmansyah Surapati