You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Puskesmas Kepulauan Seribu Belum Punya Pendeteksi HIV/AIDS
.
photo Istimewa - Beritajakarta.id

Puskesmas Kepulauan Seribu Belum Punya Pendeteksi HIV/AIDS

Puskemas Kepulauan Seribu belum memiliki alat laboratorium pendeteksi virus HIV/AIDS. Ini diperlukan untuk bisa melakukan pencegahan penularan virus sejak dini.

Lebih bagus lagi kalau ada layanan konseling di Puskesmas, mengingat kuantitasnya semakin memprihatinkan

Ketua Komisi Penanggulangan HIV/AIDS Kepulauan Seribu, Anwar mengatakan, hingga saat ini belum ada Puskesmas di dua kecamatan di Kepulauan Seribu yang memiliki alat pendeteksi dini HIV/AIDS.

"Makanya kita minta Suku Dinas Kesehatan Kepulauan Seribu agar melengkapi setiap Puskesmas dengan alat khusus yang bisa mendeteksi virus HIV/AIDS," ujarnya, Selasa (15/9).

83 Persen Penderita HIV/AIDS dari Kalangan Anak Muda

Menurut Anwar, jika setiap puskesmas memiliki alat tersebut, warga akan dapat melakukan pemeriksaan. Dan langkah pencegahan persebaran virus bisa dilakukan lebih cepat.

"Lebih bagus lagi kalau ada layanan konseling di Puskesmas, mengingat kuantitasnya semakin memprihatinkan," tandas Anwar.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI Kembali Raih Penghargaan dari Kemendag

    access_time18-11-2024 remove_red_eye3628 personFolmer
  2. Camat Duren Sawit Sosialisasikan Pilkada di KBT

    access_time16-11-2024 remove_red_eye1031 personNurito
  3. 40 Kafilah Jaksel Ikuti STQH Tingkat Provinsi DKI

    access_time15-11-2024 remove_red_eye939 personTiyo Surya Sakti
  4. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye868 personFolmer
  5. Derai Hujan Masih Membasahi Jakarta Hari Ini

    access_time17-11-2024 remove_red_eye841 personTiyo Surya Sakti