You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pelatihan Marawis Diikuti Puluhan Pemuda Pulau Panggang
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Sudin Pariwisata Latih Marawis 30 Remaja Pulau Panggang

Suku Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kepulauan Seribu memberikan pelatihan marawis kepada 30 remaja Kelurahan Pulau Panggang, Kepulauan Seribu Utara.

Selain mengasah kualitas, sekaligus memberikan kegiatan yang positif bagi anak muda

Kepala Seksi Pembinaan dan Kebudayaan Suku Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kepulauan Seribu, Guntoro mengatakan, pelatihan marawis diberikan untuk meningkatkan kualitas anak muda wilayahnya dalam bermusik marawis.

"Pelatihan ini akan kami gelar selama empat hari ke depan," ujar Guntoro, Senin (28/9).

Pulau Pari Gelar Pertunjukan Seni Budaya

Guntoro menilai, potensi musik marawis anak muda di Kelurahan Pulau Panggang cukup bagus, sehingga perlu dikembangakan agar lebih berkualitas.

"Selain mengasah kualitas, sekaligus memberikan kegiatan yang positif bagi anak muda," ujar Guntoro.

Guntoro menambahkan, dari 30 peserta, 15 orang dari Pulau Pramuka dan 15 orang dari Pulau Panggang.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4124 personNurito
  2. Sudin Tamhut Jaktim Tambah Pengamanan dan Sarpras di Taman Mahoni

    access_time11-04-2025 remove_red_eye2798 personNurito
  3. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1789 personFakhrizal Fakhri
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1582 personFakhrizal Fakhri
  5. Program Kampung Iklim Bakal Diimplementasikan di RW 01 Pondok Bambu

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1445 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik