You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Keruk 9 Kali di Jaksel, Dinas Tata Air Pinjamkan 2 Alat Berat
.
photo Izzudin - Beritajakarta.id

Keruk 9 Kali di Jaksel, Dinas Tata Air Pinjamkan 2 Alat Berat

Untuk mempercepat pengerukan sembilan kali di Jakarta Selatan, Suku Dinas Tata Air Jakarta Selatan dipinjamkan dua alat berat dari Dinas Tata Air DKI Jakarta. 

Minggu depan akan direalisaikan peminjaman dua alat berat dari Dinas Tata Air

Kepala Suku Dinas Tata Air Jakarta Selatan, Dedy Budiwidodo mengatakan, pekan depan akan direalisasikan dua alat berat untuk pengerukan Kali Grogol dan Kali Cabang Tengah Jagakarsa.  

"Minggu depan akan direalisaikan peminjaman dua alat berat dari Dinas Tata Air untuk mengeruk Kali Grogol dan Kali Kahfi Jagakarsa," kata Dedy, Kamis (1/10). 

Pengerukan Kali Krukut Rampung Dua Pekan

Dipaparkan Dedy, enam alat berat yang dimiliki Suku Dinas Tata Air Jakarta Selatan masih kurang untuk mengerjakan pengerukan sembilan kali di Jakarta Selatan.

Dia menuturkan, dalam pengerjaan pengerukan kali, petugas di lapangan banyak mendapat tenaga bantuan dari masyarakat sekitar. Dedy berharap, nantinya masyarakat juga bisa memeliahra dan menjaga kebersihan kali.   

"Masyarakat ikut menjaga kali. Jangan diganggu dengan membuang sampah sembarangan," tandas Dedy.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4284 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1837 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1709 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1634 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1615 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik