You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Sudin Ingatkan Pentingnya Kelayakan Kapal
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Pemilik Kapal Ojek Diimbau Rutin Cek Mesin

Kepala Suku Dinas Perhubungan dan Transportasi Kepulauan Seribu, Marihot Marulitua Sirait kembali mengingatkan agar para pemilik kapal ojek rutin melakukan pengecekan mesin kapal ojek sebelum dioperasikan.

Pengecekan mesin sangat penting untuk menghindari kasus mesin kapal mati atau terbakar

Menurut Marihot, pengecekan rutin mesin untuk mengantisipasi kembali terulangnya kasus mesin mati, seperti yang menimpa Kapal Ojek Zahro pada Senin (5/10) kemarin.

"Pengecekan mesin sangat penting untuk menghindari kasus mesin kapal mati atau terbakar," kata Marihot, Selasa (6/10).

Basuki Minta RPTRA Dibangun di Pulau Panggang

Marihot menambahkan, akibat mesin mati, Kapal Ojek Zahro yang akan berlayar ke Pulau Tidung, Kepulauan Seribu Selatan, sempat terombang-ambing di tengah laut hampir tiga jam.

Kapal ojek tersebut diketahui baru saja lepas sandar dari Pelabuhan Kali Adem, Penjaringan, Jakarta Utara.

 

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Salip Jatim, Jakarta Pimpin Perolehan Medali Emas PON XXI

    access_time14-09-2024 remove_red_eye1213 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Klasemen Sementara PON XXI, Jakarta Terus Bayangi Jawa Timur

    access_time13-09-2024 remove_red_eye1089 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Warga Serbu Pasar Murah di Kelurahan Dukuh

    access_time18-09-2024 remove_red_eye1036 personNurito
  4. Ini Penerima DTKJ Award 2024

    access_time19-09-2024 remove_red_eye821 personTiyo Surya Sakti
  5. Heru Harap Transportasi Publik Jakarta Terintegrasi Menyeluruh

    access_time17-09-2024 remove_red_eye770 personBudhi Firmansyah Surapati