You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Ratusan Rumah di Lebak Bulus Ludes Terbakar
.
photo Istimewa - Beritajakarta.id

Ratusan Rumah di Lebak Bulus Ludes Terbakar

Sekitar tiga hektare lahan pemukiman padat penduduk di Jalan Lebak Bulus 5, RT 14/04, Cilandak Barat, Cilandak, Jakarta Selatan, ludes dilalap si jago merah.

Dugaan sementara, kebakaran itu dikarenakan kor sleting listrik dari sebuah lapak pemulung

Kepala Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Sudin PKP) Jakarta Selatan, Irwan mengatakan, meski tak ada korban jiwa namun ratusan rumah penduduk yang kebanyakan terdiri dari bangunan semi permanen ludes terbakar.

"Jumlah penduduk tetap ada 150 ?kepala keluarga (KK) dengan jumlah 300 jiwa. Untuk warga musiman sekitar 500 jiwa," ujar Irwan, Rabu (7/10).

Syok Rumah Terbakar, Warga Meninggal Dunia

Irwan menambahkan, untuk memadamkan api pihaknya mengerahkan 27 unit mobil pemadam kebakaran.

"27 unit mobil pemadam kami kerahkan untuk memadamkan api. Dugaan sementara, kebakaran itu dikarenakan korsleting listrik dari sebuah lapak pemulung," tandas Irwan.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2146 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1256 personTiyo Surya Sakti
  3. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1208 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1064 personDessy Suciati
  5. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye972 personDessy Suciati