You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Besok, Layanan Mobil Keliling Dukcapil Jakut Sasar Kelurahan Kali Baru
.
photo doc - Beritajakarta.id

Besok, Layanan Mobil Keliling Datangi Kali Baru

Suku Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Dukcapil) Jakarta Utara kembali mengadakan layanan mobil keliling. Rencananya Sabtu (17/10), layanan ini akan mendatangi RW 03 dan RW 04 Kelurahan Kali Baru, Cilincing.

Sasaran dari pelayanan mobil‎ keliling diintensifkan di pemukiman padat penduduk

Kepala Suku Dinas Dukcapil Jakarta Utara, Erik Polim‎ Sinurat mengatakan, pihaknya akan kembali menggelar pelayanan dengan mobil agar pemutakhiran data penduduk di Jakarta Utara segera rampung.

Mobil Keliling KB Layani 45 Warga Tanjung Priok

"Sasaran dari pelayanan mobil‎ keliling diintensifkan di pemukiman padat penduduk. Wilayah berikutnya Kecamatan Penjaringan," kata Erik, Jumat (16/10).

Sebelumnya, kata Erik, layanan mobil keliling telah digelar di dua lokasi berbeda. "Kemarin kita layanan di Apartemen Cresenda (Kapuk Muara). Sebelumnya kita melakukan pelayanan di Pantai Mutiara (Pluit)," ujarnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Tiga ASN Berprestasi Pemprov DKI Terima Penghargaan dari Gubernur

    access_time07-05-2025 remove_red_eye4457 personDessy Suciati
  2. Rano Ajak PPSU dan Petugas Gulkarmat Nobar Film

    access_time08-05-2025 remove_red_eye1327 personBudhi Firmansyah Surapati
  3. Jakarta Diproyeksikan Jadi Kota Tujuan Wisata Olahraga

    access_time04-05-2025 remove_red_eye1276 personFakhrizal Fakhri
  4. Pemprov DKI-Kabupaten Karawang Perkuat Kerja Sama Pangan

    access_time06-05-2025 remove_red_eye1276 personDessy Suciati
  5. Dilantik Jadi Kadiskominfotik, Budi Awaluddin Naik Transjakarta ke Balai Kota

    access_time07-05-2025 remove_red_eye1233 personFolmer

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik