You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Sudin KOMINFOMAS Baru Menyerap Sekitar 48 Persen Anggaran
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

48 Persen Anggaran Diserap Sudin Kominfomas Kepulauan Seribu

Sebanyak 48 persen anggaran telah terserap Suku Dinas Komunikasi, Informatika dan Kehumasan (Kominfomas) Kepulauan Seribu.

Ada dua lelang besar yang gagal tahun ini dan waktunya tidak cukup untuk dilanjutkan lelang

Kasudin Kominfomas Kepulauan Seribu, Bandhok Eko Priambodo mengatakan, dari Rp 1,8 miliar anggaran, telah terserap sekitar Rp 900 juta lebih.

"Ada dua lelang besar yang gagal tahun ini dan waktunya tidak cukup untuk dilanjutkan lelang, yaitu pembangunan koneksi jaringan di Pulau Sebira dan tower radio komunikasi di Pulau Pramuka," ujarnya, Selasa (20/10).

Kepulauan Seribu Diminta Maksimalkan Penyerapan Anggaran

Karena terlambat, kata Bandhok, program tersebut ditarik masuk dalam item program 2016 agar pada bulan november nanti sudah dapat dilelang.

"Kalau untuk tower jaringan di Pulau Sebira kita siasati dengan mencari dana CSR dari perusahaan jaringan komunikasi," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. 30 Pohon Tabebuya Ditanam di Jalan Karet Pasar Baru Timur 2

    access_time17-01-2025 remove_red_eye1496 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. 411.161 Wisatawan Kunjungi Kepulauan Seribu di Tahun 2024

    access_time18-01-2025 remove_red_eye1485 personAnita Karyati
  3. Petugas Padamkan Kebakaran di Mangga Besar XIII

    access_time21-01-2025 remove_red_eye1259 personBudhi Firmansyah Surapati
  4. Dinas PPAPP Perkuat Pencegahan Pelecehan Seksual di Transportasi Publik

    access_time20-01-2025 remove_red_eye1208 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Pemprov DKI Terima Hibah Dua Mobil Layanan Konseling

    access_time16-01-2025 remove_red_eye1135 personFolmer