You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Banjir di Kolong Landmark Sudirman Mulai Surut
.
photo Rudi Hermawan - Beritajakarta.id

Banjir di Kolong Landmark Sudirman Mulai Surut

Setelah hampir dua jam arus lalu lintas dialihkan, karena kolong Landmark Sudirman, Jakarta Selatan, terendam banjir mencapai satu meter, kini seluruh kendaraan sudah bisa melintasi jalan tersebut. 

Pukul 13.20 jalan sudah kita buka lagi, karena genangan sudah hilang

Petugas Polda Metro Jaya, Aiptu Budi, yang ditemui di lokasi mengatakan, air berangsur-angsur surut sehingga kendaraan bisa kembali melintas.

Kolong Landmark Sudirman Terendam Banjir

"Pukul 13.20 jalan sudah kita buka lagi, karena genangan sudah hilang," kata Budi, Sabtu (7/11).

Pantauan Beritajakarta.com, petugas kepolisian sudah membuka jalur dari arah Tanah Abang menuju Manggarai, begitupun sebaliknya. Kemacetan yang terjadi di kawasan tersebut mulai terurai. 

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4284 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1837 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1708 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1633 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1615 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik